- Anis merah jantan biasanya memiliki warna yang lebih cerah di bandingkan dengan anis merah betina
- kalo untuk trotolan jika masih dalam satu sarang maka untuk anis merah jantan biasanya memiliki bentuk tubuh yang lebih besar dan juga warna yang lebih terlihat gelap dibandingkan dengan anis merah betina
- lagi untuk cara membedakan anis merah jantan dan betina trotolan, sekarang coba lihat pada bagian sayap burung anis merah jantan dan betina, untuk membedakanya anis merah betina biasanya memiliki warna agak kusap di bagian sayapnya untuk lebih jelas lihat gambar (sumber gambar omkicau)
- Sedangkan untuk yang jantan biasanya lebih gelap dan bintik bintik nya lebih sedikit :
Nah itu tadi beberapa info dan tips dalam membedakan anis merah jantan dan betina sebenarnya untuk prakteknya dalm membedakan anis merah jantan dan betina itu lebih sulit dikarnakan dari segi fisik belum ada ilmuu pasti yang mengatakan jika anis merah itu jantan / betina karena memang susah dalam membedakan anis merah jantan dan betina. sekian untuk
0 Response to "Perbedaan Burung Anis Merah Jantan dan Anis Merah Betina"
Post a Comment